
Written by admin on June 30, 2020
Pentagon Beberkan Rencana Tarik 9.500 Personel Pasukan Amerika Serikat Dari Jerman
UncategorizedPresiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump telah menyetujui rencana Pentagon untuk menarik 9.500 tentaranya dari Jerman. Langkah ini diputuskan setelah Donald Trump menyebut negara itu gagal memenuhi kewajiban pengeluarannya sebagai mitra NATO. Seperti yang disampaikan Asisten Sekretaris Pertahanan untuk Urusan Publik Jonathan Hoffman dalam sebuah pernyataan pada Selasa kemarin waktu setempat. "Sekretaris Pertahanan dan Ketua Read More